Giznet - Internet adalah sumber informasi yang belakangan ini banyak digunakan, untuk mencari berbagai macam berita dan informasi terlengkap.
Informasi yang bersifat edukasi dan hiburan, bisa dengan mudah didapatkan dari internet. Ada banyak situs yang menyajikan beragam informasi edukatif untuk masyarakat.
Sayangnya masih banyak situs yang diblokir oleh pemerintah, yang sebenarnya tidak mengandung konten negatif.
Beragam situs dengan konten positif pun, banyak yang diblokir dan tidak bisa diakses menggunakan proxy Indonesia.

VPN atau Virtual Private Network, adalah layanan proxy yang bisa digunakan untuk membuka situs yang diblokir.
Cara kerja VPN terbilang cukup simpel. Kita hanya membutuhkan sebuah proxy, yang akan digunakan sebagai penghubung ke situs yang diblokir.
Layanan proxy semacam ini, bisa kita dapatkan dari berbagai macam aplikasi VPN untuk Android.
Aplikasi VPN bisa didapatkan secara gratis melalui Play Store. Tapi ada juga aplikasi VPN terbaik yang perlu berlangganan, agar bisa menikmati fitur-fiturnya secara penuh.
Mengingat layanan VPN yang berlangganan terbilang mahal, maka kali ini GizNET ingin memberitahu cara membuka internet positif dengan aplikasi VPN gratis.
Banyak aplikasi VPN gratis yang bisa kita gunakan, untuk membuka situs yang diblokir internet positif, antara lain adalah:
Informasi yang bersifat edukasi dan hiburan, bisa dengan mudah didapatkan dari internet. Ada banyak situs yang menyajikan beragam informasi edukatif untuk masyarakat.
Sayangnya masih banyak situs yang diblokir oleh pemerintah, yang sebenarnya tidak mengandung konten negatif.
Beragam situs dengan konten positif pun, banyak yang diblokir dan tidak bisa diakses menggunakan proxy Indonesia.
Cara Membuka Situs yang diblokir dengan Aplikasi VPN

VPN atau Virtual Private Network, adalah layanan proxy yang bisa digunakan untuk membuka situs yang diblokir.
Cara kerja VPN terbilang cukup simpel. Kita hanya membutuhkan sebuah proxy, yang akan digunakan sebagai penghubung ke situs yang diblokir.
Layanan proxy semacam ini, bisa kita dapatkan dari berbagai macam aplikasi VPN untuk Android.
Aplikasi VPN bisa didapatkan secara gratis melalui Play Store. Tapi ada juga aplikasi VPN terbaik yang perlu berlangganan, agar bisa menikmati fitur-fiturnya secara penuh.
Mengingat layanan VPN yang berlangganan terbilang mahal, maka kali ini GizNET ingin memberitahu cara membuka internet positif dengan aplikasi VPN gratis.
Banyak aplikasi VPN gratis yang bisa kita gunakan, untuk membuka situs yang diblokir internet positif, antara lain adalah:
1. Membuka Situs Diblokir Dengan Touch VPN Free Proxy

Touch VPN adalah aplikasi proxy gratis, yang ditawarkan oleh Touch VPN, Inc. Aplikasi ini sudah cukup sering menjadi andalan pengguna internet untuk membuka situs-situs tertentu.
Untuk membuka situs yang diblokir, aplikasi ini dapat diandalkan. Karena koneksinya cenderung lebih stabil, dibandingkan dengan aplikasi VPN gratis lainnya.
Silahkan buka Play Store melalui smartphone, kemudian ketik kata kunci Touch VPN. Lalu install aplikasi VPN gratis tersebut.
Jika Touch VPN sudah terpasang di ponsel kamu, silahkan buka aplikasi VPN gratis terbaik tersebut. Sentuh tombol Connect yang nampak pada aplikasi, kemudian aplikasi ini akan menghubungkan kamu ke layanan proxy mereka.
2. Cara Membuka Situs Diblokir Dengan 1.1.1.1

Berikutnya ada sebuah aplikasi VPN gratis terbaru, yang menawarkan kecepatan koneksi internet tercepat.
Aplikasi dengan nama 1.1.1.1 Faster And Safer Internet ini, dikembangkan dan ditawarkan oleh Cloudflare, Inc. Aplikasi ini sudah didownload sebanyak lebih dari 1 juta kali.
Silahkan download dan install aplikasi VPN terbaik ini di Play Store. Kemudian buka aplikasi VPN gratis tercepat tersebut.
Setelah itu, klik tombol Install VPN Profile. Jika muncul kotak dialog, silahkan klik OK.
Kemudian kita bisa switch tombol untuk mengaktifkan layanan VPN gratis 1.1.1.1, sehingga statusnya berubah menjadi Connected.
Itulah dia beberapa cara membuka situs yang diblokir internet positif, menggunakan aplikasi VPN gratis dan terbaik.
Kamu juga bisa mencari tahu cara membuka internet positif, melalui artikel ini: Cara Membuka Situs Yang Diblokir.
Gunakanlah informasi yang telah Teknodroid sampaikan di atas, dengan bijak dan benar. Jangan salah gunakan informasi ini untuk membuka situs terlarang, seperti situs dewasa, situs judi atau situs dewasa lainnya.
0 Comments